Dalam rangka mendorong peningkatan penguasaan kemampuan teknologi industri, Pemerintah telah memberikan apresiasi kepada industri/perusahaan yang telah merintis dan berhasil mengembangkan teknologi di sektor industri berupa Penghargaan Rintisan Teknologi Industri (RINTEK). Sebagaimana tahun sebelumnya, pengharaan RINTEK Tahun 2012 rencananya akan diberikan oleh Bapak Presiden Republik Indonesia di Istana Negara.
Ketentuan Umum
Tata Cara Pendaftaran Peserta
Setiap peserta yang berminat dapat mendaftarkan diri kepada panitia melalui e-mail puslitbangtek@yahoo.com dengan subject e-mail:Pendaftaran Penghargaan RINTEK 2012. Isi e-mail harus mencantumkan secara lengkap judul inovasi, nama perusahaan, alamat perusahaan, contact person, no telepon, e-mail dan faksimili yang dapat dihubungi serta lampiran berupa sinopsi dari judul invoasi yang diusulkan sesuai format pada attachment selambat-lambatnya tanggal 16 Mei 2012.
Brosur depan RINTEK 2012
Brosur belakang RINTEK 2012
Kriteria Penilaian
Pemenang RINTEK pada tahun sebelumnya
Copyright © 2016 All rights Reserved | Template by Tim Pengelola Website Kemenperin